Berawal dari perkenalan tidak sengaja dari media sosial pada bulan Juli 2022, seiring berjalannya waktu mulai timbul rasa sayang diantara kami.
Trian & Dwi
With Love
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Dengan memanjatkan puji dan syukur ke hadirat Allah SWT, serta dengan memohon Ridho-Nya kami bermaksud mengadakan acara pernikahan kami :
Count The Date
Our Moment
" Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya diciptakan-Nya untukmu pasangan hidup dari jenismu sendiri supaya kamu dapat ketenangan hati dan dijadikannya kasih sayang di antara kamu. Sesungguhnya yang demikian menjadi tanda-tanda kebesaran-Nya bagi orang-orang yang berpikir. "
- Q.S. Ar-Rum: 21 -
Amplop Digital
Live Streaming
Berawal dari perkenalan tidak sengaja dari media sosial pada bulan Juli 2022, seiring berjalannya waktu mulai timbul rasa sayang diantara kami.
Dari awal kenal, kami harus LDR dikarenakan tuntutan pekerjaan. Bertemu pun tidak sering hanya lewat media sosial saja. Tak jarang juga kami bertengkar kecil karena rindu belum bisa bertemu untuk berbagi cerita.
Oktober 2023, kami mempertemukan kedua keluarga agar saling mengenal satu sama lain. Tidak disangka ternyata kedua keluarga langsung menyetujui niat baik kami.
Juni 2024, setelah 2 tahun saling menjaga hati dan memantaskan diri, kami memutuskan untuk melanjutkan ke jenjang lebih serius yaitu sebuah ikatan suci pernikahan.
Atas kehadiran dan Doa Restunya
kami ucapkan terimakasih.
Berikan ucapan terbaik
untuk kedua mempelai
"Love is when imperfection being perfection"
#finallyakaDWIthTRIAN
Thank You
Kami Yang Berbahagia,
Keluarga Besar Kedua Mempelai
Trian & Dwi